Tutorial Form HTML Part 8: Fungsi dan Cara Penggunaan tag input type image

Salah satu objek form yang sedikit jarang digunakan adalah tag input type image. Dalam Tutorial Form HTML: Fungsi dan Cara Penggunaan Tag Input type image ini kita akan mempelajari cara penggunaan type image ini secara lebih dalam. Fungsi tag input type image dalam pembuatan Form HTML Fungsi utama dari tag input dengan type image adalah memasukkan gambar ke dalam form. Gambar tersebut akan berfungsi sebagai objek form yang bisa di-klik oleh user. Ketika user men-klik gambar tersebut, web browser akan mengirimkan koordinat titik dimana gambar di-klik. Kita akan jarang menggunakan tag input dengan type image ini, namun anda bisa memanfaatkannya … Continue reading Tutorial Form HTML Part 8: Fungsi dan Cara Penggunaan tag input type image